Sat set sat set, hanya hitungan detik motor warga kota Bandar Lampung hilang pada Rabu, 27 Juli 2022, pagi dihalaman parkir salah satu toko di Labuhan ratu.
"Kejadian jam 11 wib pagi, di Labuhan Ratu Bandarlampung," kata Pedriandi selaku korban.
Lanjutnya, terlihat di rekaman CCTV aksi maling ini terlihat lincah, sepertinya sudah ahli didalam bidangnya, dengan hanya hitungan detik saja si maling bisa menggasak motor tanpa ribet-ribet.
"Terlihat Lincah di CCTV, hanya hitungan detik saja," ujar dia.
Atas kejadian ini, kata korban, 1 (satu) unit motor Honda Beat No Pol BE 2825 AEK. "Warga dan masyarakat jika ada yang melihat motor tersebut, segera dilaporkan ya," harap dia. (F).
0 Komentar