Breaking News

Pemerintah Berencana Membuka Kembali Sekolah Tatap Muka Lho, Jokowi Sebut Maks 25% Siswa Ya

 



Pemerintah Berencana Membuka Kembali Sekolah Tatap Muka Lho, Jokowi Sebut Maks 25% Siswa Ya



Kabar baik dari dunia pendidikan,  Pemerintah berencana membuka kembali sekolah tatap muka lhoo.


Namun, Presiden Jokowi Sebut dalam pembelajaran tatap muka dimasa pandemi ini, agar murid yang hadir didalam kelas hanya 25 persen saja.


"Bapak Presiden mengarahkan pendidikan tatap muka yang nanti akan dimulai itu harus dijalankan dengan ekstra hati-hati, tatap mukanya dilakukan tatap muka terbatas"Kata Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin, Senin (7/6).


Sambung Budi," Terbatasnya itu apa, pertama yaa, hanya boleh maksimal 25 persen dari murid yang hadir, tidak boleh lebih dari dua hari seminggu, jadi seminggu hanya dua hari boleh melakukan maksimal tatap muka. Kemudian setiap hari maksimal hanya dua jam. (Red).

0 Komentar

© Copyright 2022 - Berita Lampung, Info lampung, Wisata Lampung, Loker Lampung, lowongan lampung, kuliner lampung