Breaking News

Terciduk CCTV Aksi Maling Motor di Jalan Pulau Damar Depan Butik Beauty Collection


Terciduk CCTV Aksi Maling Motor di Jalan Pulau Damar Depan Butik Beauty Collection 

Bandar Lampung, infokyai.com - Lagi, dan lagi aksi maling motor terekam CCTV. Kali ini si maling beraksi di Jalan Pulau Damar Sukarame Bandar Lampung tepatnya di depan Butik Beauty Collection. Senin (12/2) malam hari

Baca Juga :
FLM Cium Aroma KKN Antar Pengusaha dan Penguasa di Lamteng https://goo.gl/8QGPYn
Ketua KPU Lampura Berdalih Pihaknya Larang Wartawan Meliput https://goo.gl/arHGsc
Pjs. Gubernur Didik Suprayitno Embang 5 Tugas di Lampung https://goo.gl/5qJDf8

Dari rekaman CCTV tersebut terlihat aksi dua pria tidak dikenal, yang berhasil menggondol 1 Unit Motor Honda CBR  Nopol BE 5875 YZ  milik Muhammad Rizky Ridho . 

Keadaan ketika itu, kondisi Butik keadaan kosong, karena waktu itu si penjaga butik lagi makan malam, sehingga tidak ada orang sama sekali. sementara itu, pemilik motor Rizky Ridho pada malam itu berada di kantornya samping butik tersebut, sehingga ketika si maling menggondol motornya tidak terlalu terdengar.

Baca Juga :
Nasib Buruh PT NTF Seperti 'Diabaikan' Disnaker Lampung Timur https://goo.gl/zGaj8z
Pleno Terbuka Pengundian Nomor Urut Balonkada Lampura Tertutup Bagi Media https://goo.gl/Q6gR8L
Stunting Lamteng Tinggi, Pertanda Posyandu Tidak Berjalan Baik https://goo.gl/pvE3Pq

Bilamana ada yang mengenali ciri ciri si maling tersebut, atau melihat kendaraan Honda CBR  Nopol BE 5875 YZ .silahkan hubungi 081279188883 / 085379944224 / 085267557969

#news #lampung #bandarlampung #lampungselatan #pesawaran #pringsewu #tanggamus #lampungbarat #pesisirbarat #lampungtengah #metro #lampungtimur #lampungutara #waykanan #tulangbawang #tulangbawangbarat #mesuji #viral #maling #motor #curanmor #malingmotor

0 Komentar

© Copyright 2022 - Info lampung, loker lampung, lowongan lampung, kuliner lampung